20 Obat Alami yang Cepat Meredakan Panas Dalam Tubuh

rumpibanget.com - Penyebab panas dalam diakibatkan karena tubuh kekurangan vitamin c, serat, dan cairan, akibat konsumsi makanan yang terlalu panas dan berlemak, faktor cuaca dan lingkungan, misalnya cuaca yang terlalu panas, stres, hormon dalam tubuh tidak stabil, daya tahan tubuh yang menurun.
rumpibanget.com
Panas dalam merupakan suatu kondisi alami dan lazim dialami oleh siapapun. Namun, jika gangguan panas dalam tersebut berlangsung lama, alangkah baiknya segera diobati. karena jika dibiarkan berlarut-larut maka tentunya bisa menjadi lebih parah.

Aktifitas berat kita sehari-hari juga bisa mengakibatkan terjadinya panas dalam, apalagi didukung dengan keadaan cuaca dan polusi udara yang semakin hari semakin buruk, tentu akan mempercepat kamu terserang panas dalam.
[post_ads]
Secara umum panas dalam ini bisa kamu redakan dengan cara memperbanyak konsumsi minum air putih setiap hari, namun tidak ada jaminan karena tubuh juga butuh asupan nutrisi dan vitamin yang tepat untuk mengatasi panas dalam. berikut ini 20 Obat Alami yang Cepat Meredakan Panas Dalam Tubuh.

1. Daun Sirih

Daun sirih juga dapat digunakan alternati untuk mengobati panas dalam serta berbagai jenis penyakit lainnya. Kamu bisa merebus beberapa lembar daun sirih, kemudian dinginkan terlebih daulu dan minumlah rebusan tersebut untuk meringkan panas dalam kamu.

2. Jahe

Jahe sangat bermanfaat dalam mengurangi kandungan asam yang menjadi penyebab penyakit panas dalam.

3. Kubis dan wortel

Kubis dan wortel adalah salah satu makanan yang kaya akan serat. Kombinasi kedua makanan ini sangat bermanfaat dalam mengobati panas dalam.

4. Oatmeal

Makanan ini merupakan makanan bergizi yang kaya akan serat serta antioksidan yang sangat baik untuk kesehatan. Oatmeal dapat mengurangi asam yang menjadi penyebab panas dalam serta dapat melancarkan pencernaan.

5. Minyak Kelapa

Sangat dianjurkan untuk menggunakan minyak kelapa untuk memasak dibandingkan jenis minyak lainnya ketika Kamu mengalami gangguan panas dalam.

6. Cincau

Kandungan gel kimia dari cincau sebagian besar berupa air dan serat sehingga cincau termasuk makanan rendah kalori yang cook digunakan untuk makan diet. Cincau biasanya lebih banyak dikonsumsi sebagai minuman, cincau memiliki sifat pendingin sehingga secara efektif dapat digunakan sebagai penurun panas dalam. Bahan kandungannya tidaklah berbahaya dan tanpa efek samping.

Kamu dapat mencampur cincau dengan madu minumlah setidaknya 2 kali sehari, untuk anak balita satu kali sehari. Selain itu, untuk anak balita cincau juga dapat memberikan rasa kenyang. Bahan alami ini bisa kamu dapatkan dengan mudah dipasaran dengan harga yang relatif terjangkau.

7. Sodium

Ketika kamu menderita panas dalam, hindari mengkonsumsi sodium / garam karena dapat memicu peningkatan suhu di dalam tubuh.

Berkumur dengan air garam juga bisa meringankan gejala sakit tenggorokan serta gejala lain yang disebabkan oleh panas dalam.

8. Telur Ayam Kampung

Telur ayam kampung lebih banyak mengandung gizi dibandingkan dengan telur ayam buras, diantaranya asam amino, vitamin E dan minyak omega 3 hampir dua kali lebih banyak dari ayam buras. Ayam kampung juga cocok untuk mengembalikan fitalitas bagi pasangan suami istri dan juga sangat baik untuk mengatasi panas dalam.

Untuk mengobati panas dalam, rebuslah telur ayam kampung sebentar saja (setengah matang) kemudian campuri dengan satu sendok makan madu dan sari-sari kunyit.

9. Minyak Almond

Campur beberapa tetes minyak almond dalam jus delima, lalu minumlah di pagi hari. Resep ini sangat ampuh untuk mengendalikan panas tubuh.

10. Daun Alang-Alang

Daun alang-alang adalah rumput yang banyak tumbuh dimana-mana, biasanya di lahan-lahan yang kosong atau di persawahan juga banyak sekali. Daun alang-alang ini memiliki banyak manfaat, salah satunya untuk mengatasi panas dalam, rebuslah seikat daun alang-alang kemudian campuri dengan gula batu secukupnya dan saring rebusan tersebut. Minumlah sehari 2 kali dan jika dirasa belum sembuh kamu bisa mencobanya beberapa kali sampai sembuh.[next]

11. Makanan Pedas

Makanan pedas dapat memicu peningkatan suhu tubuh. Oleh sebab itu, sangat disarankan menghindari makanan serba pedas ketika mengalami panas dalam.

12. Perasan Air Lemon

Lemon memiliki banyak sekali kasiatnya untuk kesehatan dan juga kecantikan, seperti menghilangkan komedo dan juga salah satunya untuk mengobati panas dalam.

Siapkan satu buah lemon kemudian peras dan ambil airnya, tambahkan satu sendok madu kemudian campuri dengan air hangat. Perasan air lemon ini sangat cocok sekali untuk mengusir panas dalam dan tanpa ada efek samping yang berbahaya.

13. Merendam Kaki

Merendam kaki Kamu dalam air dingin dapat membantu dalam pendinginan sistem dalam tubuh. Lakukan cara ini ketika Kamu menderita panas dalam.

14. Kencur

Selain sebagai obat batuk, kencur juga dapat kamu gunakan sebagai bahan alami untuk usir panas dalam. Caranya cukup mudah, ambillah kencur sebesar satu ruas ibu jari kemudian di parut sampai halus, dan ditambahi dengan air hangat serta satu sendok makan. Minumlah ramuan ini minimal 2 kali sehari

15. Diet Sayuran

Cara lain untuk mengontrol panas tubuh adalah dengan mengurangi asupan daging serta meningkatkan asupan sayur mayur.

16. Madu

Mengkonsumsi madu secara teratur dapat membantu Kamu dalam menjaga kesehatan tubuh. Madu sangat bermanfaat bagi tubuh Kamu, bahkan manfaat madu juga sangat banyak. Madu dapat dimanfaatkan untuk mengobati berbagai macam penyakit, salah satunya yaitu panas dalam.

17. Yogurt dan susu

Keduanya sama-sama kaya akan kalsium dan juga kandungan lainnya yang baik untuk menjaga kesehatan. Keduanya juga dapat mengobati panas dalam secara alami serta melancarkan pencernaan.

18. Makanan laut

Kandungan taurin yang ada pada makanan laut sangat baik dalam mengurangi asam lambung. Kandungan taurin tersebut juga dianggap mampu mengurangi rasa sakit perut. Ini karena panas dalam juga memiliki gejala awal seperti susah buang air besar dan pencernaan menjadi tidak lancar.

19. Kacang-kacangan

Selama beberapa hari, cobalah untuk membatasi asupan kacang karena dapat meningkatkan panas tubuh Kamu. Jika Kamu masih ingin memakannya, cobalah untuk membatasinya seminggu sekali.

20. Pisang Sunrise

Kandungan yang ada pada pisang ini sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh Kamu. Dengan mengkonsumsi pisang ini, maka panas dalam Kamu dapat teratasi dan juga dapat melancarkan pencernaan Kamu.
rumpibanget.com
Itulah 20 Obat Alami yang Cepat Meredakan Panas Dalam Tubuh yang bisa kamu coba dirumah, obat alami diatas sangat mudah dan simpel yang terdiri dari bahan alami dan juga pengontrolan aktifitas sehari-hari kamu.

COMMENTS

BLOGGER
Name

2025 Aa Gatot Aa Gym Abdul Rozak Achmad Fauzi Adele Adrenalie Advertising Afie Kalla Agama Ahmad Dhani Ahok Air New Zealand Air Terjun Akhmad Sugiharto Aktivis Al-Quran Alam Alam Semesta Alami Alay Aldi Taher Alergi Alibaba Alis Tebal Amel Alvi Amerika Amerika Serikat Aming Ammar Zoni Anak Anak Kecil Anak Kucing Anak Muda Indonesia Anak Perempuan Anang Hermansyah Andik Vermansyah Andika Kangen Band Andika Pratama Andita Lela Karlita Andre Android Anggita Sari Anggrek Bulan angin kencang Anjali Anti Mainstream Apel gelar pasukan Aplikasi Argentina Ariel Noah Ariel Peterpan Ariel Tatum Ario Kiswinar Teguh Aron Ashab Arsitektur Bangunan Art Artis Asesoris Rumah Ashanty Atlet ATM Aura Kasih Aurel Hermansyah Austria Awkarin Ayu Ting Ting B.J.Habibie Babi Ngepet Baby Margaretha Badak Indonesia Badak Sumatera Baju Muslim Bakteri Bali Ballon d'Or Bandung Bank bank indonesia bapenda bapenda sumenep Barcelona Bastian Steel Batang Batas Negara Batuputih Bayi Bayi Menangis bea balik nama Belgia Bella Sofie bencana alam Berat Badan Berat Badan Ideal Berikut tag-nya dipisah dengan koma: Bapenda berita Berlibur Bersepeda Bersyukur Big Bang Bikini Billy Syahputra Bisnis Bitcoin Black Ultra Plus Blogging Bokong Bolivia Bolliwood Bra Bridgestone Bripka Krisna Buah Budaya budaya Nusantara Bukit Bulan Madu Bulan Puasa Bulu Tangkis Bumi Bung Karno Bunga Bunga Kelelawar Bunga Sakura Bunga Zainal bupati Bupati Achmad Fauzi Burung Burung Jalak Butet Cacing Pita Caisar 'YKS' Campak Candi Borobudur Cantik Captain America Carina Linn Casey Stoner Cat Dinding Celana Dalam Celine Evangelista Cerdas Cerita Chef Aiko Chelsea Islan Chili China Chong Wei Cinta Laura Ciuman Copa America Cristiano Ronaldo Cumi-Cumi Cupi Cupita Daddy Yankee Daging Mentah dana bagi hasil Dangdut Dani Pedrosa David Beckham dbh Debu Deddy Corbuzier Dekorasi Ruangan Demi Rose Demian Desa Parsanga Desain Desain Bangunan Desain Minimalis Desain Ruang Membaca Desain Rumah Despacito Developer Developer Indonesia Dewasa Dewi Khalifah Dewi Persik Dewi Soekarno DHKP Diabetes Dian Sastro Diet Dini Indrayani disiplin ASN Diss DJ Butterfly DPRD Sumenep Drag Race Dramatis Dress Duduk Dungkek Duo Serigala ECU Magneti Marelli Edukasi keselamatan Edukasi masyarakat Egi John Eko DJ entertaimen Entrepreneur Euro 2016 evakuasi warga Evelyn Evolusi Exoplanet Extreme Facebook Facebook Ads Facebook Tool Facial Fahrani Pawaka Empel FARUK HANAFI Fashion Femmy Permatasari Festival Festival musik daul Film Trailler Final First Travel Flora & Fauna Fobia Formula 1 Forum 2024 Foto Fotografi Fresh Gadget & App Gading Marten Gagal Gambar Game Game Developer Game Online Gangnam Style Psy Ganja Gareth Bale Gaston Castano Gaun Gendut Gerakan Sholat Germany Gernas BBI Ghaib Gianluigi Buffon Glenn Fredly google Google Map Google Street View Goresan Gossip Goyang Itik GP Argentina 2015 GP Jerman Gunung Gurita Guru Gusnur Hadist Hak suara Hamish Daud Hantu Haram Harga Rokok hari santri 2024 Hewan Hindu Hoax Hologram 3D Home Coming Hot Hotel Alexis Hotel Sumenep Hotman Paris hujan deras Hungaria Ibrahimovic Ibu Hamil Ibu Rumah Tangga Ikan Paus Ilmu Hitam Imagine Cup 2016 Implan India Indonesia Indonesia Maju Expo 2024 Indonesian Idol Indri Barbie Inovasi InovasiPAD Inspirasi Rumah Instagram integritas pejabat Interior Minimalis Interior Ruangan Inul Daratista Invite Fanspage Invite Group iPhone Ir Soekarno Irfan Bachdim irish bella Iron Man Irwansyah Islam Istri Pertama Italia Jakarta Jaman SMA Jamur Jamur Tiram Jantung Jarvis Jas Hujan Jawa Timur Jelajah Jenis Kelamin Jepang Jerapah Jerman Jessica Iskandar Jessica Mila Jet Li Joe Taslim John Cena Jorge Lorenzo Julia Perez Juventus Kalimantan Kanker Kapolres Sumenep Karang Gigi Karla Jacinto Karya Seni kasus narkoba Katy Perry Kaya Raya Kebijakan APBD Sumenep kebijakan Pemkab Kecantikan Kecelakaan Kedewasaan kedisiplinan ASN Keindahan Alam Keluarga Kematian Kemerdekaan Kenya kepulauan Sumenep Keramas Keranda Terbang Kesehatan Gigi Kesehatan Ginjal Kesehatan Hidung Kesehatan Jantung Kesehatan Kuping Kesehatan Organ Reproduksi Kesehatan Rambut Kesehatan Usus Keselamatan lalu lintas Kesenian Madura Ketertiban lalu lintas Kezia Karamoy Kiamat Kim Kardashian Kitchen Set Kodok Kolam Renang Komedian Komedo Komeng Kompas TV Komunitas Kontoversial Kosmetik kpu Kreatif Kriminal Krisdayanti Kroasia Kucing Kuliner Kulkas Lahan Kecil Lanjut Usia Laudya Cynthia Bella Layar Lemari Dapur Minimalis Lenovo Lewandowski LGBT Lia Chabe Klungkung Libido Lin Dan Lionel Messi Lipsync Logistik Pilkada Lombok Lovebird Lucky Hakim Lucu Ludah Luis Fonsi Luna Maya Lupus Madura MADURA NIGHT VAGANZA 2024 Madura United Mahasiswa Maia Estianty Majalah MakeUp Malaysia Maleficent Manchester United Mandi Manuel Neuer Manusia Marc Marquez Marcella Zalianty Maria Ozawa Mario Teguh Maroko Mars Marshanda Marvel Maskapai Penerbangan material tanggul MAULID NABI MUHAMMAD Maverick Vinales Mawar Hitam Mbah Mijan Media Sosial Meggie Diaz Meksiko Meledak Mencuci Baju Meninggal Dunia Mesin ATM Mesra Mesut Ozil Mia Kang Mia Khalifa Michelin Mick Doohan Microsoft Mie Instan Mike Mohede Miley Cyrus Miniatur Bangunan Minum Air Hangat Mishca Chandrawinata Misteri Mitos Miyabi Mobile Game Model Montegi Motif Kayu Moto GP MotoGP 2016 MotoGP 2017 Movistar Yamaha Muay Thai Musim Dingin Nadia Vega Nagita Slavina Najwa Sihab Nangka NASA Nenek Neraka News Neymar Jr Ngeres Niagara Nicky Minaj Nikita Mirzani Nikita Willy Nikki Bella Nou Camp Nyangkut Olahraga Old Trafford Olga Syahputra Olimpiade Olla Ramlan Online Game Operasi Patuh Semeru 2024 Operasi Plastik Operasi Zebra optimalisasi pajak Orang Gila Orang Pintar Orang Tua Orgasme Orlando Bloom Otak Outdor Pacar Pacaran PAD PAD 2024 Pajak pajak daerah pajak kendaraan pajak non tunai Pajak Perhotelan pajak Sumenep Pakistan Pamela Safitri pameran produk lokal Pameran produk unggulan desa Panas Dalam Pantai Paprika Parade Tongtong Serek Paranormal Ulfa Parkir Parsel Paru-paru Basah Pasanagan Kekasih Pasta Payudara PBBP2 Pelayanan Parkir Profesional Peliharaan Pembinaan Juru Parkir Pembunuhan pemerataan layanan pajak Pemuda Indonesia Pemungutan suara penanganan banjir Pendaki Gunung pendapatan asli daerah PendapatanDaerah Pendekatan humanis polisi Pendidikan Karakter penegakan hukum Penelitian Pengentasan kemiskinan Sumenep Pengobatan Pengusir Nyamuk Penindakan pelanggaran Penyakit Penyakit Rambut Penyanyi perangkat desa Perawatan Perbankan Perkosa Pernikahan pernikahan inspiratif Perokok Perpustakaan Persib Pertamina Peru Pesbukers Pesugihan Pevita Pearce Photography pilkada Piranha Pizza Planet Playstation 4 PNS Pokemon Go Pokemon Spy Polandia Polisi politik Politikus Polres Sumenep Pondok Pesantren Ponsel Pintar Portugal Powerbank Pragaan Fair 2024 Pramuka Prewedding Pria Prilly Latuconsina Prisia Nasution Prostitusi PSK Pusaka PUTR Sumenep Qandeel Baloch qris qualification world cup 2026 Rachel Racun Raffi Ahmad Rahma Azhari Raisa Ramadhan Ramalan Rambut Botak Rambut Rontok Ranting Pohon Rapper Ratu Felisha Real Madrid Rekor Republik Ceko retribusi daerah Retribusi Parkir Transparan Reza Artamevia Reza Rahadian Rhoma Irama Ria Ridwan Kamil Rio Haryanto Ritual Robby Abbas Rocker Rokok Rokok Elektrik Romantis Roro Fitria round iii Roy Marten Ruang Dapur Ruben Onsu Rumah Rumah Minimalis Rusia Ryuji Utomo Sahabat Sains Sakit Samsung Galaxy S6 Samsung Galaxy S7 samurai biru Sana Saeed Sandiaga Uno Sangkar Burung Sarah Azhari Sarah Wijayanto Sarapan Sayur SE Bupati Sumenep Search Engine Seattle Sehat Sejarah Seksi Seksualitas Sel Telur Selebgram Selebritis Selena Gomez Sepakbola Seram Serangga serapan pajak Sex Sexy Shampo Sholat Sianida Sindrom Singapura Sinta Bachir Siput Sky Burial Smack Down Smartphone Smokey Cat Eye Sophia Latjuba Sorban Spanyol Sperma Spider-Man SpiderMan Sports SPPT Stadion Star Trek Beyond Star Wars Stefan William Struk Suami Istri Sugiharto Sukses Suku Primitif Sule Sumenep SumenepMaju Supercell Surga Susan Sameh Suster Suzuki Ecstar Swedia Syahrini Taman Taman Labirin Tanaman target akhir tahun tari tradisional Tasya Kamila Tata Janeta Tata Surya Taufik Hidayat Tebing Teknologi Teknologi lalu lintas Teliga Telinga Teman Tentara Terancam Punah Terminal 3 Ultimate Teuku Wisnu The Doctor The Voice Kids Indonesia Tiara Dewi Tibet Tidak Senonoh Tidur Tilang timnas Tips TKW Tom Holland Tontowi Tour Tradisi Tradisional Travel Trekking Tren Trypophobia Tukul Arwana Tumbuhan Tumbuhan Karnivora Tumor Turki Tuyul Twitter Tyas Mirasih Uang Uban UMKM Indonesia UMKM Sumenep Unik Universe Universitas Brawijaya Upil US Ustadz Ustadz Syam Uus Valentine Valentino Rossi Varises Via Vallen Vicky Prasetyo Vicky Shu VietJet Vietnam Virus Virus Zika Vitalia Sesha Wabup Sumenep Wahana Permainan Wajah wajib pajak Wales wallpaper 3D Wallpaper Ruangan Wanita Warung Kopi Wasiat WhatsApp Wilayah kepulauan Windows Phone Wirausaha Wisata WWF Xiaomi Redmi 3 Yahoo! Yana Zein YouKuper Young Lex YouTube YouTuber Yuki Kato Zaskia Gotik Zaskia Sungkar zeda salim
false
ltr
item
Haluan Madura: 20 Obat Alami yang Cepat Meredakan Panas Dalam Tubuh
20 Obat Alami yang Cepat Meredakan Panas Dalam Tubuh
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYFh8kIlZUPb2mFlwJB74zrfSHXIjwBkt4HoQri7UhmDTkF77cKMNqGTCRatPrTxgC3wiLLRYtNfhdaPBI_xHZt8vQOlBvmWfJM_iNM8VN8KOBoxOddu3192NRrUosAvG0vxO7leMezGM/s640/20+Obat+Alami+yang+Cepat+Meredakan+Panas+Dalam+Tubuh1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYFh8kIlZUPb2mFlwJB74zrfSHXIjwBkt4HoQri7UhmDTkF77cKMNqGTCRatPrTxgC3wiLLRYtNfhdaPBI_xHZt8vQOlBvmWfJM_iNM8VN8KOBoxOddu3192NRrUosAvG0vxO7leMezGM/s72-c/20+Obat+Alami+yang+Cepat+Meredakan+Panas+Dalam+Tubuh1.jpg
Haluan Madura
http://www.haluanmadura.com/2016/05/20-obat-alami-yang-cepat-meredakan-panas-dalam.html
http://www.haluanmadura.com/
http://www.haluanmadura.com/
http://www.haluanmadura.com/2016/05/20-obat-alami-yang-cepat-meredakan-panas-dalam.html
true
6675952127896832729
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy